Iseng aja

Lagi nunggu teman meeting, gw menyibukkan diri dengan mencoba untuk memaksakan diri membuka blog. Memang sampai tulisan ini dibuat belum ada pikiran apa pun bahan apa yang akan dicoba dituangkan lalu di posting.



Di depan cafe Excelso yang berada di lantai 3A Grand Indonesia, di depan patung yang ada air mancurnya. Sendiri sambil ditemani dengan Coffe Float dingin.
Apa yang ada akan coba dituangkan.



Ada yang menarik pada hari ini. Di depan Cafe terdapat Patung yang dikelilingi oleh air mancur. Tiba-tiba terdengar lagu Newyork-nya yang dibawain sama Franksinatra. Yang menarik dari kolam air mancur ini adalah gerakannya yang sangat dinamis. Seakan-akan mengikuti alunan dari musik yang keluar. Pada saat lagu ceria air bergerak lebih dinamis, ketinggian air bisa sampai 3 meter. Melenggak-melenggok layaknya penari.

Pertunjukkan ini kurang lebih hanya 10 menit, tapi dengan pertunjukkan yang sangat cepat banyak orang yang penasaran lalu bergerak mendekati air mancur tersebut. Pada saat lagu berhenti, air yang semula tingginya 3 meter lalu jatuh dan menghilang dan diganti dengan air mancur yang hanya tinggi sekitar setengah an meter sebanyak 4 buah
Yah itulah harga yang harus saya bayar untuk minum di de' Excelso (bagi saya mahal), tapi sebanding dengan layanan yang diberikan

Comments :

1
Anonymous said...
on 

excelso? pasti mahal ni...

*kumat...

foto aer mancurnya ga jelas mas...

Post a Comment

 

Komentar Terbaru

Postingan Terbaru